KABAR RAKYAT - Simak jadwal pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2022 besok hari Senin, 5 Desember 2022 disini.
Piala Dunia 2022 telah memasuki putaran babak 16 besar setelah melalui fase grup beberapa waktu lalu.
Ada dua negara yang telah lolos ke babak perempat final Piala Dunia 2022 yakni Argentina dan Belanda.
Belanda melaju ke babak perempat final usaih menyingkirkan Amerika Serikat dengan skor 3-1, sementara Argentina berhasil menyingkirkan Australia dengan skor 2-1.
Baca Juga: Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia 2022 Hari Ini Minggu 4 Desember 2022: Ada Perancis vs Polandia
Pada hari Senin, 5 Desember 2022 akan ada dua laga yang digelar antara juara Grup B vs runner up Grup A dan juara Grup E vs runner up Grup F.
Berikut jadwal babak 16 besar Piala Dunia 2022 hari Senin, 5 Desember 2022:
02.00 WIB Inggris vs Senegal
Artikel Terkait
Argentina Susul Belanda ke Perempat Final Piala Dunia Usai Bekuk Australia, Messi Jadi Player of The Match
Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia 2022 Hari Ini Minggu 4 Desember 2022: Ada Perancis vs Polandia